Kepala Staf Kepresidenan, Letjen TNI (Purn) AM Putranto (Putranto Anto M) menerima kunjungan dari Menteri Ekonomi Kreatif, Teuku Riefky Harsya, di Bina Graha, Jakarta, Rabu (15/1/2025).
Pertemuan ini membahas penguatan sektor di bidang ekonomi kreatif yang selaras dengan program prioritas nasional yang dicanangkan Presiden Prabowo.…